
Lewatkan Sarapan Selama Satu Bulan, Apa Dampaknya bagi Tubuh?
Sarapan atau makan pagi sangat penting demi meningkatkan energi dan sistem kekebalan tubuh sebelum kita mulai menjalani aktivitas. Jika kita melewatkan sarapan selama satu bulan, ada banyak risiko yang mengintai.